Liga Champions group B mengelar laga Sevilla kontra PSV matchday 5 yang berlanysung Ramon Sanchez Pizjuan Stadium. Sevilla dan PSV masih bersaing ketat dalam perebutan tiket lolos memiliki misi wajib menang pada bentrokan tengah pekan ini. Sevilla sama sekali tidak boleh kehilangan poin jika tidak ingin tersingkir. Sementara PSV juga datang membawa target menang untuk menjaga peluang lolos.
Sevilla menjadi satu-satu klub pada group B Liga Champions yang belum mampu mendulang kemenangan. Sevilla menjalani laga penting pada lanjutan kompetisi tengah pekan ini kala turun sebagai tuan rumah menjamu PSV. Pada laga kandang ini Sevilla wajib menang menjadi timnya harus tampil maksimal kala turun ke atas lapangan. Alonso harus mampu membawa timnya tampil lebih agresif dalam serangan serta mencetak gol. Alonso juga berharap para supoter yang hadir ke stadion bisa memberi dukungan penuh agar para pemain mampu tampil percaya diri.
Wakil Belanda PSV masih berada dalam persaingan tiket lolos group B dan timnya harus tampil fokus pada sisa laga. Tengah pekan ini PSV turun sebagai tim tamu tetap memasang target menang kala menhadapi tekanan dari Sevilla. Pelatih Peter Bosz menilai laga kali ini cukup sulit bagi timnya meski tetap optimis mampu membawa pulang hasil maksimal. Bosz kembali menerapkan formasi 4-2-3-1 sebagai andalan dari permainan utama tim. Perfoma PSV yang impresif pada kompetisi domestik tentu bisa menaikan semangat juang para pemain. Kondisi para pemain berada dalam keadaan 100% dan siap turun pada menit pertama untuk membantu tim mengalahkan Sevilla.
Prediksi Skor Sevilla 1 – 1 PSV
Komentar